Translate

Simbol Untuk HTML

Menuliskan symbol ternyata lumayan penting bagi para blog/web designer. Saat kita membuat suatu karya seperti template atau lainnya yang harus menuliskan symbol ASCII kedalam konten dengan maksud dan tujuan tertentu. Symbol ASCII seperti ; », ², ½, ±,®, ©, ™ dan lainnya sering kita jumpai di berbagai website. Bagaimana cara menuliskannya? Cara membuat symbol trademark, cara membuat simbol copyright, cara membuat registered dll adalah mudah, Berikut tabel perbendaharaan cara membuat symbol/kode ASCII baik cara pembuatannya langsung melalui kombinasi ALT Keyboard dan juga dalam bahasa HTMLnya.


Simbol Keterangan. Kode Kombinasi. Kode HTML



Bila masih susah dalam mengingat kombinasi-kombinasi cara membuat symbol-symbol ASCII yang dimaksud, tinggal trial and error saja. Oiya bagi yang membuat symbol ASCII ini melalui laptop mungkin perlu mengaktifkan tombol fn dalam menggunakan mode numlocknya. Semoga bermanfaat!

Sumber AldyFrz

No comments:

Post a Comment